Guna Berikan Kenyamanan Saat Ibadah, Ini Yang Dilakukan Personil TNI Polri

    Guna Berikan Kenyamanan Saat Ibadah, Ini Yang Dilakukan Personil TNI Polri

    WONOGIRI – Guna memberikan rasa aman dan nyaman serta memberikan himbauan tentang protkes pada warga yang melakasanakan perayaan misa Minggu palma bagi umat Kristiani dalam rangka menyambut Hari Raya Paskah 2022,  Babinsa Koramil 03/Ngadirojo bersama anggota Polsek Ngadirojo memberikan pengamanan pada kegiatan tersebut. Minggu ( 10/4/22 ) kemarin.

    Kedua personil tersebut tidak hanya melaksanakan pengamanan tapi juga selalu menghimbau kepada jamaat untuk mentaati protkes di antaranya memakai masker, jaga jarak serta mengatur lalu lintas sehinggga perayaan ibadat pada hari ini berjalan aman tertib dan lancar.

    Sertu Parmin menyampaikan pengamanan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan bagi umat yang merayakan misa Minggu Palma yang merupakan hari peringatan dalam liturgi gereja kristen yang selalu jatuh setiap hari minggu sebelum Paskah.

    Pengamanan akan terus berlangsung setiap tahapan selama perayaan Paskah baik sebelum dan sesudah Paskah yang akan dilakukan oleh Personil Koramil dan Polsek, Jelas Babinsa.

     (Arda 72)

    Wonogiri
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Penuh Santun, Babinsa Himbau Pengunjung...

    Artikel Berikutnya

    Ratusan Warga Antri Vaksin, Babinsa Dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags